Thursday, November 21, 2013

Membatasi hanya huruf pada textbox VB6

Kali ini saya akan membagikan cara untuk membatasi hanya huruf pada textbox VB6 dengan menggunakan bahasa pemrograman Visual Basic 6. Pada program inidigunakan agar terjadi error sedikit mungkin pada program yang akan dibuat. seringnya user tidak mengetahui cara dan karakter apa saja yang dapat diinputkan pada textbox membuat program ketika dijalankan menjadi error, sehinggi kadang kala membuat programer kerepotan. semoga ilmu yang saya sharingkan ini bisa menambah wawasan bagi para pembaca semuanya.

prosedur :

Public Sub HanyaHuruf(ByRef KeyAscii As Integer)
    If Not (KeyAscii >= Asc("a") & Chr(13) And KeyAscii <= Asc("z") & Chr(13) Or (KeyAscii >= Asc("A") & Chr(13) And KeyAscii <= Asc("Z") & Chr(13) Or KeyAscii = vbKeyBack Or KeyAscii = vbKeyDelete Or KeyAscii = vbKeySpace)) Then
        KeyAscii = 0
    End If
End Sub

cara memanggilnya pada textbox yang telah dibuat pada form di Visual Basic 6

Private Sub Text2_KeyPress(KeyAscii As Integer)
HanyaHuruf KeyAscii
End Sub

demikian ilmu membatasi hanya huruf pada textbox VB6 yang saya sharingkan, semoga bermanfaat bagi pembaca sekalian.

No comments:

Post a Comment